Pada tahun 1952, Bill Russell dan Peter Hobbs bekerja sama menggabungkan pengetahuan dan pengalaman mereka dalam industri peralatan elektronik.
Pada tahun itu, di kota England, Russell berkolaborasi dengan Hobbs menggabungkan kreativitas dan kemampuan penjualan mereka yang spektakular untuk melahirkan sebuah perusahaan yang hingga saat ini masih merupakan tanda dari inovasi, kepemimpinan dan tetap diinginkan di pasar yang kompetitif.
Bagi jutaan orang, Russell Hobbs selalu berada pada hati di rumah dimanapun tempat itu berada. Maka dari itu kami terus berusaha mengutamakan pelanggan kami di hati dalam melakukan yang kami lakukan. Melalui hari yang baik dan buruk, tugas harian anda hingga momen relaksasi - kami ada di samping anda.
Kami memberikan teko untuk kopi anda serta momen santai bersama teman-teman, memberikan setrika yang memberikan anda perasaan bangga ketika anda keluar dengan baju yang sudah disetrika dengan rapi, memberikan hand mixer yang memberikan anda memori indah ketika baking bersama si kecil serta memberikan blender yang membantu anda mempersiapkan sup spesial untuk menenangkan anda pada hari-hari yang sulit.
Kami ada di samping anda sejak dulu dan akan selalu di sini. Kami selalu ada di hati di rumah anda.
RUSSELL HOBBS HISTORY:
1952 – The world’s first automatic coffee maker with a unique keep-warm function
1955 – Another global first with the K1 automatic kettle
1977 – Russell Hobbs is the world’s leading kettle producer, and the UK number 1 for coffee makers and toasters
1977 – The first ever plastic kettle was launched, by Russell Hobbs
1995 – The release of the Classic toaster – which went on to become the best-selling toaster in history
1997 – The fastest boiling kettle appeared in the shape of the 1997 Millennium.
2004 – The award-winning Glass Line range arrives
2006 – The Thermocolour range brings colour-changing technology to irons and kettles
2009 – A double innovation with Glass Touch and Quick2Boil
2015 – Saw a nod to heritage with the Russell Hobbs Legacy Collection
2017 – Returned to our roots with the Russell Hobbs Retro Collection
2019 – Introducing the Velocity Collection, Our Fastest Collection yet
2020 – A celebration of innovation. K65 anniversary kettle is launched as we celebrate 65 years since the launch of our auto shut off K range.
And in 2021? There’ll be something new, you can count on it.
2022 - 70 years celebration of We Get Life